Perkembangan USB tahun 1996, 2000 dan 2010

usb logo - gambar by Eritristiyanto[dot]wordpress[dot]com - www[dot]romadhon-byar[dot]com
USB Logo
Universal Serial Bus atau biasa disebut dengan USB adalah sebuah jalur koneksi serial elektronik yang diciptakan dengan tujuan untuk menghubungkan segala macam device yang bersifat eksternal. Sejarah awal USB dimulai pada tahun 1996. Pada tahun ini, diperkenalkan USB versi 1.0 untuk media penyimpanan eksternal yang berukuran kecil serta bisa dibawa kemana-mana dan memasang device tersebut melalui post USB.

Lalu pada tahun 2000 keluarlah USB versi 2.0 dengan kecepatan 480 Mbits/s yang diluncurkan pada bulan april dan USB versi ini menggunakan standar dari USB-IF (implementers Forum) pada akhir tahun 2001. Beberapa perusahaan besar yang mengembangkan USB 2.0 ini antara lain:
  1. Hewlett - Packard
  2. Intel
  3. LSI Corporation
  4. Microsoft
  5. NEC
  6. Philips
Selanjutnya pada awal tahun 2010 USB Flash Drive 3.0 dengan kecepatan 3.200 Mbits/S serta kapasitas mulai dari 16 GB smapai 256 GB diperkenalkan. Uniknya, USB versi 3.0 ini juga mendukung versi sebelumnya, dengan artian bahwa konektornya juga bisa digunakan untuk USB versi 2.0 yang dimana biasa dikenal dengan nama "Backward Compability"

2 Responses to "Perkembangan USB tahun 1996, 2000 dan 2010 "

- Jika Berkomentar , Berkomentarlah Dengan Sopan Dan Baik
- Pakai Pilihan Anonymous jika Anda Tidak Mempunyai Blog.

- Di Larang Menautkan Link Secara Langsung
- Di Larang Politics Dalam Bentuk Apapun
- Di Larang Spam

MOHON MAAF JIKA COMENT ANDA TIDAK SAYA JAWAB KARENA SAYA TIDAK ONLINE 24 JAM DIKARENAKAN BANYAK URUSAN DI DUNIA NYATA.